Web Directory



Salah satu upaya untuk pengoptimalan blog di search Engine atau disebut juga dengan istilah SEO adalah dengan cara membuat suatu web direktory.



Web direktory ini berfungsi mempromosikan web/blog kita melalui link lain dan begitupun sebaliknya. Jadi ada timbal balik antara web kita dengan web lain karena adanya tautan atau pertukaran link (reciprocal link).


Di Indonesia sendiri ada web yang memuat web directory tersebut yaitu http://id.webdirectoryindonesia.com/. Di Web ini terdapat berbagai kategori web yang bisa kita gunakan untuk bertukar link. Anda bisa mencobanya sendiri. karena prosesnya cukup mudah, anda hanya memberikan ulasan mengenai web tersebut, lalu anda mengSUBMIT web/blog anda. Namun sayang untuk kategory web seperti blogspot tidak bisa, karena merupakan subdomain. Diweb directory ini hanya domain seperti www.example.com, www.example.net, atau lainnya yang merupakan domain utama yang bisa menggunakan jasa ini.


Lalu apa keuntungan mendaftar di web direktori indonesia?

Beberapa keuntungan mendaftar blog ke web direktori Indonesia adalah:

Keuntungan pertama tentunya backlink. 
Pengunjungnya kebanyakan dari indonesia, jadi web traffic dari Indonesia akan semakin bertambah.
Proses approve lebih cepat terkadang ada yang auto approve atau hanya dalam hitungan hari

hingga 2 minggu, jika di web direktori luarnegeri sekitar 2 minggu hingga 9 bulan dan itupun belum tentu di approve.
namun Anda jangan kuatir, bagi sobat blogger newbie seperti Saya yang berniat mendaftar blog di web direktori indonesia - direktori gratis, silakan mendaftarkan blog Anda pada direktori web gratis di bawah ini :


W3 Directory - the World Wide Web Directory


Jika web direktori tersebut meminta reciprocal link, maka Anda harus memiliki halaman reciprocal linknya sebagai sarana tukar link dengan web direktori diatas.

Saran Saya, jangan jadikan url homepage blog Anda sebagai url reciprocal link-nya dengan web direktori tersebut, karena jika Anda meletakan link web direktori sebanyak ini di halaman sidebar homepage, ini akan berpengaruh terhadap loading blog Anda yang akan terasa berat apalagi jika di gabungkan dengan blogroll lainnya yang sudah terpasang di halaman homepage Anda.

Juga jangan letakan link-link web direktori ini pada halaman khusus tukar link di blog Anda, karena cara ini tidaklah relevan dengan kategori atau label di blog Anda sehingga kurang baik juga pengaruhnya terhadap seo. Lalu dimana donk memasang link-link web direktorinya agar dapat dijadikan reciprocal link atau link exchange yang relevan dengan kategori di blog Saya?

Tenang Brow.. caranya mudah kok! Buatlah posting baru dengan judul Web Direktori Indonesia - Free Web Directory dan beri label SEO, Web Directory, atau labelnya hanya Web Directory saja, dan jadikan halaman posting web direktori sebagai url reciprocal link-nya. Dengan begitu, akan terjadi reciprocal link atau pertukaran link yang relevan/sesuai dengan kategori/atau label yang Anda buat.

Mungkin itu saja ulasan dari saya, mudah-mudahan bermanfaat buat semua. Terimakasih.

LIST BACKLINK EDU, GOV BER PR TINGGI 








First
0 Komentar